Search for collections on Repository Mahasiswa

ESTIMASI POPULASI ORANGUTAN KALIMANTAN (Pongo pygmaeus wurmbii) BERDASARKAN SARANG DI KAWASAN KONSESI PT ALAM SUKSES LESTARI KALIMANTAN TENGAH

Lopa, Nazar Nauval Barra (2024) ESTIMASI POPULASI ORANGUTAN KALIMANTAN (Pongo pygmaeus wurmbii) BERDASARKAN SARANG DI KAWASAN KONSESI PT ALAM SUKSES LESTARI KALIMANTAN TENGAH. Skripsi thesis, Institut Pertanian Stiper Yogyakarta.

[thumbnail of FULTEXT] Text (FULTEXT)
SKRIPSI FULLTEXT_22250.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[thumbnail of COVER - ABSTRAK] Text (COVER - ABSTRAK)
Cover_22250.pdf

Download (975kB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB 1_22250.pdf

Download (347kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB 2_22250.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (366kB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB 3_22250.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (699kB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB 4_22250.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB 5_22250.pdf

Download (224kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN] Text (DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN)
DAPUS & LAMPIRAN_22250.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of SURAT PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT] Text (SURAT PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT)
Surat pernyataan tidak plagiat_22250.pdf

Download (142kB)
[thumbnail of FORM TELAAH DAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ARTIKEL] Text (FORM TELAAH DAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ARTIKEL)
form TELAAH DAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ARTIKEL JOM INSTIPER OLEH PEMBIMBING_22250.pdf

Download (190kB)
[thumbnail of HASIL CEK TURNITIN] Text (HASIL CEK TURNITIN)
Hasil cek turnitin_22250.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN] Text (LEMBAR PENGESAHAN)
LEMBAR PENGESAHAN_22250.pdf

Download (97kB)

Abstract

Orangutan kalimantan (Pongo pygmaeus) terbagi menjadi 3 subspesies diantaranya Pongo pygmaeus wurmbii subspesies orangutan kalimantan yang berada di Kalimantan Tengah. Keberadaan orangutan di habitatnya berperan penting bagi pengelolaan hutan lestari berkelanjutan, orangutan memiliki peran sebagai spesies payung (umbrella species) yaitu spesies yang memiliki keterlibatan terhadap konservasi perlindungan spesies lain dan menjaga keseimbangan ekosistem. Penelitian ini bertujuan mengetahui kelimpahan sarang P. pygmaeus wurmbii, mengetahui kepadatan sarang, dan menaksir estimasi jumlah individu dari populasi P. pymaeus wurmbii, berdasarkan temuan sarang di kawasan konsesi PT Alam Sukses Lestari, Barito Timur, Kalimantan Tengah. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode transek garis (line transect). Terdapat 41 sarang orangutan yang ditemukan. Tinggi pohon sarang, tinggi sarang, diameter pohon setinggi dada, kelas sarang, posisi sarang, jumlah sarang yang ditemukan, panjang jalur transek, jarak sarang ke jalur, koordinat sarang, dan jenis pohon sarang merupakan faktor – faktor yang diamati. Rata – rata tinggi pohon sarang yang diukur pada seluruh transek adalah 10,9 meter, dengan rata – rata tinggi sarang 7,5 meter, dan diameter rata – rata sekitar 16,5 meter. Kelas sarang C dan D adalah kelas sarang yang ditemukan dalam penelitian ini, dan sarang posisi 1 menjadi dominan ditemukan. Pohon bersarang orangutan terdiri dari 15 jenis pohon yang didominasi oleh jenis bintangor dari famili Calophyllacae sebagai pohon tempat bersarang orangutan. Lokasi penelitian ini berada di kawasan konsesi PT Alam Sukses Lestari, Barito timur, Kalimantan Tengah seluas 19.060 ha. Panjang total garis transek dari 8 jalur line transect adalah 5.686 km. Populasi kepadatan orangutan di PT Alam Sukses Lestari didapat 0,3 Individu/km² atau 1 individu memerlukan 2,936 km², dengan jumlah estimasi populasi adalah 65 individu berdasarkan perhitungan sarang yang ditemukan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: 22250, Publish di Jurnal Hutan Tropis Universitas Mulawarman
Uncontrolled Keywords: Line transect, orangutan, Pongo pygmaeus wurmbii, populasi, sarang.
Subjects: Fakultas Kehutanan > Program Studi Kehutanan
Divisions: INSTIPER > Fakultas Kehutanan > Program Studi Kehutanan
Depositing User: Mr. Nazar Nauval Barra Lopa
Date Deposited: 19 Mar 2024 04:54
Last Modified: 12 Jul 2024 06:33
URI: http://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/143

Actions (login required)

View Item
View Item