CHAREL, VALENTINO (2024) IDENTIFIKASI KEANEKARAGAMAN SERANGGA PADA PENGAPLIKASIAN JANJANG KOSONG DI PERKEBUNAN KELAPA SAWIT. Skripsi thesis, Institut Pertanian Stiper Yogyakarta.
skripsi_21517.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
cover-intisari_21517.pdf
Download (2MB)
PENGESAHAN_21517.pdf
Download (1MB)
BAB1_21517.pdf
Download (16kB)
BAB2_21517.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (20kB)
BAB3_21517.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (110kB)
BAB4_21517.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (440kB)
BAB5KESIMPULAN_21517.pdf
Download (8kB)
DAFTARPUSTAKA&LAMPIRAN_21517.pdf
Download (442kB)
PERNYATAAN_21517.pdf
Download (61kB)
TELAAH_21517.pdf
Download (96kB)
TURNITINSKRIPSI_21517.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
TURNITIN JURNAL_21517.pdf
Download (2MB)
Abstract
Pada penelitian ini bertujuan mengetahui keanekaragaman serangga pada aplikasi tandan kosong (TKKS). Penelitian dilaksanakan di PT. INECDA , desa Petala Bumu, Kecamatan Seberida, Kabupaten Inhu Riau. Penelitian dilaksanakan 2 bulan di mulai pada 1 Juni – 30 Juli. Penentuan titik objek penelitian sesuai umur aplikasi yang diamati yaitu tandan kosong yang berumur 1,2,3,,4,5,dan 6 bulan setelah aplikasi, yang masing – masing di ambil sampel sebanyak 5 kg untuk diektrasksi serangganya mengunakan corong Berlease- Tullgren dengan 5 ulangan pada setiap umur aplikasi.Pengayakan tandan kosong sebanyak 1 kg menggunakan ayakan halus pada setiap umur aplikasi. Serangga hasil ektraksi dikelompokan berdasarkan jenis, morfologinya. Identifikasi menggunakan buku panduan Pengenalan Serangga Edisi Ke-enam, Borror (1992). Pengayakan 1 kg tandan kosong untuk mengetahui laju dekomposisi. Serangga yang ditemukan pada tandan kosong setelah aplikasi umur 1 bulan 5 jenis serangga, 2 bulan 8 jenis serangga, 3 bulan 11 jenis serangga, 4 bulan 11 jenis serangga, 5 bulan 11 jenis serangga, dan 6 bulan 7 jenis serangga. Hasil analisis indeks keanekaragaman serangga pada tandan kosong umur 1, 2, 3, 4, 5, dan 6 bulan setelah aplikasi berturut-turut 1,31, 1,85, 2,22, 2,23, 2,24, 1,30. Nilai indeks kekayaan serangga pada tandan kosong umur 1, 2, 3, 4, 5, dan 6 bulan setelah aplikasi berturut-turut 1,78, 1,89, 2,56, 2,37, 2,32, 1,76. Indeks kemerataan serangga pada tandan kosong umur 1, 2, 3, 4, 5, dan 6 bulan setelah aplikasi berturut-turut 1,03, 1,01, 0,98, 0,97 , 1,01, 0,99. Semakin tinggi nilai indeks keanekaragaman, kekayaan, dan kemerataan maka akan berpengaruh terhadap cepatnya laju dekomposisi tandan kosong.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | 21517; JOM (Tidak Publish) |
Uncontrolled Keywords: | Identifikasi, Keanekaragaman, Serangga, Tandan Kosong |
Subjects: | Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi |
Divisions: | INSTIPER > Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi |
Depositing User: | CHAREL VALENTINO |
Date Deposited: | 04 Oct 2024 07:22 |
Last Modified: | 04 Oct 2024 07:22 |
URI: | http://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/1787 |