Search for collections on Repository Mahasiswa

KAJIAN PRODUKTIVITAS KELAPA SAWIT PADA LAHAN MINERAL YAN DIBUMBUN DAN TANPA PEMBUMBUNAN

Aisyah, Siti (2024) KAJIAN PRODUKTIVITAS KELAPA SAWIT PADA LAHAN MINERAL YAN DIBUMBUN DAN TANPA PEMBUMBUNAN. Skripsi thesis, Institut Pertanian Stiper Yogyakarta.

[thumbnail of Surat Pernyataan Tidak Plagiat] Text (Surat Pernyataan Tidak Plagiat)
Pernyataan Originalitas Karya_22016.pdf

Download (277kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB 1_22016.pdf

Download (184kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB 2_22016.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (340kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB 3_22016.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (151kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB 4_22016.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (405kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB 5 KESIMPULAN_22016.pdf

Download (98kB)
[thumbnail of Form Telaah dan Persetujuan Publikasi] Text (Form Telaah dan Persetujuan Publikasi)
Formulir Telaah dan Persetujuan Publikasi Artikel _22016.pdf

Download (744kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka-Lampiran] Text (Daftar Pustaka-Lampiran)
DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN_22016.pdf

Download (863kB)
[thumbnail of Hasil Cek Turnitin] Text (Hasil Cek Turnitin)
22016.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Cover Sampai Abstrak] Text (Cover Sampai Abstrak)
Lembar Pengesahan_22016.pdf

Download (62kB)
[thumbnail of COVER SAMPAI INTISARI_22016-1.pdf] Text
COVER SAMPAI INTISARI_22016-1.pdf

Download (453kB)
[thumbnail of Skripsi Fulltext] Text (Skripsi Fulltext)
SKRIPSI FULLTEXT_22016.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tanah ultisol merupakan tanah yang mempunyai horizon agrilik atau kandik dan memiliki kejenuhan basa sebesar kurang dari 35% pada kedalaman 125 cm atau lebih dibawah batas horizon argilik atau kandik. Tanah ultisol merupakan tanah yang mengalami pelapukan tingkat lanjut yang mana pada dasarnya tanah ultisol tergolong memiliki tingkat kesuburan yang rendah dan memiliki berbagai masalah keharaan yang rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respon teknik pengaplikasian perlakuan pembumbunan terhadap produksi kelapa sawit pada blok tanaman menghasilkan serta pertumbuhan vegetatif tanaman menghasilkan. Penelitian ini dilakukan di PT.PTPN IV Unit Kebun Tanah Itam Ulu, Kecamatan Datuk Limapuluh, Kabupaten Batubara, Provinsi Sumatera Utara, pada bulan mei 2023. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan melakukan pengamatan pada blok yang diaplikasikan perlakuan pembumbunan dan tanpa perlakuan pembumbunan di blok tanaman menghasilkan dengan kondisi lahan tanah mineral PMK. Dilakukan pengamatan pada pertumbuhan vegetatif tanaman, dilakukan pengukuran langsung di lapangan dengan mengambil sampel sesuai dengan pokok LSU yang ada di blok tersebut dan pengamatan produksi diambil data sekunder produksi 5 tahun terakhir pda blok perlakuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masing – masing perlakuan memiliki respon yang sama. Berdasarkan analisis   Uji T jenjang 5% produktivitas kelapa sawit pada tiap blok yang mendapat perlakuan dan tanpa perlakuan memiliki hasil yang relatif sama dan tidak memberikan pengaruh yang lebih baik, sedangkan pada pertumbuhan vegetatif pada blok perlakuan pembumbunan tinggi pokok lebih rendah daripada blok tanpa perlakuan pembumbunan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: 22016, publish di JOM
Uncontrolled Keywords: Pembumbunan, Kelapa Sawit, Mineral, Produktivitas
Subjects: Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi
Divisions: INSTIPER > Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi
Depositing User: Siti Aisyah
Date Deposited: 26 Mar 2024 03:07
Last Modified: 12 Jul 2024 02:53
URI: http://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/543

Actions (login required)

View Item
View Item