Search for collections on Repository Mahasiswa

PERSEPSI, MOTIVASI DAN PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAP KEBERADAAN EKOWISATA MANGROVE DI KANO MARITIM BAROS KABUPATEN BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA.

Aulia, Ilham (2024) PERSEPSI, MOTIVASI DAN PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAP KEBERADAAN EKOWISATA MANGROVE DI KANO MARITIM BAROS KABUPATEN BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Skripsi thesis, Institut Pertanian Stiper Yogyakarta.

[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
SKRIPSI FULLTEXT_22041.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of COVER-INTISARI] Text (COVER-INTISARI)
COVER SAMPAI INTISARI_22041.pdf

Download (449kB)
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN] Text (LEMBAR PENGESAHAN)
LEMBAR PENGESAHAN_22041.pdf

Download (314kB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB 1_22041.pdf

Download (64kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2_22041.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (163kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3_22041.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (172kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4_22041.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (445kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5 KESIMPULAN_22041.pdf

Download (93kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN] Text (DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN)
DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN_22041.pdf

Download (583kB)
[thumbnail of FORM TELAAH DAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ARTIKEL] Text (FORM TELAAH DAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ARTIKEL)
Formulir Telaah dan Persetujuan Publikasi Artikel_22041.pdf

Download (302kB)
[thumbnail of HASIL CEK TURNITIN] Text (HASIL CEK TURNITIN)
Turnitin_22041.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of SURAT PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT] Text (SURAT PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT)
SURAT PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT_22041.pdf

Download (228kB)

Abstract

Konsep pariwisata berkelanjutan yang mengutamakan pelestarian lingkungan, alam, dan budaya dikenal sebagai "ekowisata". Mangrove adalah ekosistem yang unik dengan banyak keanekaragaman dan keindahan. Hadirnya ekowisata mangrove di tengah masyarakat mampu memberikan dampak positif serta berperan penting bagi kehidupan ekosistem. Oleh karena itu, persepsi, motivasi, dan partisipasi masyarakat merupakan faktor penting yang menentukan keberadaan suatu ekowisata pada suatu wilayah tertentu. Persepsi yang positif dapat mendorong partisipasi aktif masyarakat dalam kegiatan konservasi, edukasi
lingkungan, dan pengembangan ekowisata. Sebaliknya, persepsi negatif atau kurang pemahaman dapat menjadi hambatan dalam upaya pelestarian lingkungan. Penelitian ini dilaksanakan selama 3 bulan dikawasan Ekowisata Mangrove Kano Maritim Baros, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Penelitan ini bertujuan untuk melihat dan menganalisis persepsi, motivasi, dan partisipasi masyarakat terlibat dalam ekowisata mangrove di Kano Maritim Baros. Untuk mengolah data responden, penelitian ini menggunakan skala likert dan analisis korelasi. Jumlah responden dalam penelitian ini adalah
lima puluh. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ketiga variabel yang diuji korelasinya tidak memiliki korelasi yang signifikan satu sama lain. Selain itu, persepsi, motivasi, dan keterlibatan masyarakat terhadap keberadaan ekowisata mangrove Kano Maritim Baros dikategorikan sebagai "Baik".

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: 22041
Uncontrolled Keywords: Persepsi; Motivasi; Partisipasi Masyarakat
Subjects: Fakultas Kehutanan > Program Studi Kehutanan
Divisions: INSTIPER > Fakultas Kehutanan > Program Studi Kehutanan
Depositing User: Ilham Aulia Anggi Pulungan
Date Deposited: 03 Jul 2024 06:40
Last Modified: 09 Jul 2024 07:42
URI: http://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/844

Actions (login required)

View Item
View Item