Anugrah, Dedy (2022) KEANEKARAGAMAN JENIS SERANGGA PENGUNJUNG BUNGA KELAPA SAWIT DI DIVISI 1 PT ASAM JAWA UMUR 7 DAN 8 TAHUN. Skripsi thesis, Institut Pertanian (INSTIPER) Yogyakarta.
BAB 1_19869.pdf
Download (179kB)
BAB 2_19869.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (192kB)
BAB 3_19869.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (298kB)
BAB 4_19869.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (811kB)
BAB 5_19869.pdf
Download (169kB)
COVER-ABSTRAK_19869.pdf
Download (438kB)
DAFTAR PUSTAKA-LAMPIRAN_19869.pdf
Download (1MB)
LEMBAR PENGESAHAN_19869.pdf
Download (538kB)
HASIL CEK TURNITIN.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
SKRIPSI FULTEXT_19869.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
SURAT HAK KEPENULISAN (AUTHORSHIP).pdf
Download (2MB)
SURAT KETERANGAN PUBLIKASI.pdf
Download (300kB)
SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf
Download (91kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keanekaragaman jenis serangga pengunjung bunga kelapa sawit. Penelitian ini di laksanakan di PT. Asam Jawa, Di Divisi 1, Desa Pengarungan,Kecamatan Torgamba Kabupaten Labuhanbatu Selatan, Provinsi Sumatera Utara. Waktu penelitian di mulai November selama tanggal 59.Penelitian ini menggunakan metode deskripsif. Pengambilan secara langsung.dimana menggambarkan keadaan bunga kelapa sawit dan serangga yang mengunjungi. Kelapa merupakan jenis tanaman yang sifat bunganya berumah satu
(monocius), yaitu bunga jantan dan betina terdapat di tanaman yang tidak sama, dimanan bunga jantan lebih dulu mekar dari bunga betina. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif .pengamatan dan pengambilan serangga secara langsung penelitian ini di lakukan di Divisi , pada 2 blok yaitu umur tanaman kelapa sawit 7 tahun (A21) dan umur 8 tahun (A71) .Pada setiap blok terdapat 5 plot
pengamatan, setiap plot dipilih 5 Tanaman kelapa sawit sebagai petak pengamatan bunga jantan dan 5 petak pengamatan bunga betina. Hasil kenaekaragaman serangga pengunjung bunga kelapa sawit di peroleh lima ordo,delapan family, delapan spesies, dan stastus tertinggi pengunjung bunga bunga tanaman kelapa sawit tertinggi terdapat pada bunga jantan,
| Item Type: | Thesis (Skripsi) |
|---|---|
| Additional Information: | 19869; Jurnal Lainnya |
| Uncontrolled Keywords: | Kelapa Sawit, Bunga Kelapa Sawit, Sticky trap,Jaring serangga( insect net) |
| Subjects: | Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi |
| Divisions: | INSTIPER > Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi |
| Depositing User: | Anisa Amalia Asma |
| Date Deposited: | 20 Oct 2025 03:14 |
| Last Modified: | 20 Oct 2025 03:14 |
| URI: | https://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/4184 |
