Aqidah, Eliya (2022) PENGARUH BERBAGAI MACAM PESTISIDA BERBASIS SABUN UNTUK PENGENDALIAN HAMA KUTU DAUN TERHADAP TANAMAN KAILAN (BRASSICA OLERACEAE VAR.ACEPHALA ) DALAM SISTEM HIDROPONIK. Skripsi thesis, Institut Pertanian Stiper Yogyakarta.
SKRIPSI FULLTEXT_20541.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
COVER - INTISARI_20541.pdf
Download (677kB)
LEMBAR PENGESAHAN_20541.pdf
Download (547kB)
BAB 1_20541.pdf
Download (133kB)
BAB 2_20541.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (166kB)
BAB 3_20541.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (123kB)
BAB 4_20541.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (384kB)
BAB 5_20541.pdf
Download (72kB)
DAFTAR PUSTAKA SD LAMPIRAN_20541.pdf
Download (1MB)
PERSETUJUAN PUBLIKASI_20541.pdf
Download (335kB)
PUBLIKASI JURNAL_20541.pdf
Download (263kB)
HAK PENULISAN_20541.pdf
Download (1MB)
HASIL CEK PLAGIAT 20541.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas tujuh jenis pestisida berbahan dasar sabun untuk mengendalikan hama kutu daun pada tanaman kailan. Penelitian ini dilaksanakan di Hidroponik Vege Farm Jl. Kaliurang No. Km. 19,5, Jelisan, Hargobinagun, Kec, pakem, kebupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Percobaan non faktorial disusun dalam rancangan Acak Lengkap (RAL). Perlakukan yang dimaksud adalah : N0 = tanpa pestisida kimia, N1 = sabun colek 2 gram + 1 sendok makan minyak sawit + 1 liter air, N2 = sabun antiseptik 2 gram + 1 sendok makan minyak sawit + 1 liter air, N3 = sabun klorox 2 ml + 1 sendok makan minyak sawit + 1 liter air, N4 = sabun kompas 2 gram + 1 sendok makan minyak sawit + 1 liter air, N5 = sampo 2 ml + 1 sendok makan minyak sawit+ 1 liter air, N6 = sabun sanligh 2ml + 1 sendok minyak sawit + 1 liter air, N7 = sabun bubuk 2 gram + 1 sendok makan minyak sawit +1 liter air. Data hasil penelitian dianalisis dengan menggunakan sidik ragam anova dengan jenjang nyata 5% apabila terdapat pengaruh nyata. Parameter yang diamati tinggi tanaman, jumlah daun, diameter batang, berat segar taanaman, berat kering tanaman, jumlah hama. Hasil penelitian menujukan bahwa pemberian berbagai macam pestisida tidak menunjukan pengaruh buruk terhadap parameter pertumbuhan tanaman, aplikasi berbagai macam pestisida terhadap jumlah hama pada tanaman kailan yang memberikan hasil terbaik terlihat pada perlakuan N6 = sabun sanligh 2ml + 1 sendok minyak sawit + 1 liter air.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) |
|---|---|
| Additional Information: | 20541 |
| Uncontrolled Keywords: | Tanaman Kailan, Hidroponik, Kutu daun (aphid sp), Pestisida |
| Subjects: | Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi |
| Divisions: | INSTIPER > Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi |
| Depositing User: | Devita Rachma Santi |
| Date Deposited: | 04 Nov 2025 04:09 |
| Last Modified: | 04 Nov 2025 04:09 |
| URI: | https://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/4344 |
