Search for collections on Repository Mahasiswa

Pengaruh pemberian janjang kosong (Jangkos) terhadap produksi kelapa sawit (Elaeis guineensis Jacq.) pada berbagai sebaran curah hujan di KalimantanTengah

Purwani, Yan (2024) Pengaruh pemberian janjang kosong (Jangkos) terhadap produksi kelapa sawit (Elaeis guineensis Jacq.) pada berbagai sebaran curah hujan di KalimantanTengah. Thesis thesis, Institut Pertanian Stiper Yogyakarta.

[thumbnail of Surat Keaslian Penelitian] Text (Surat Keaslian Penelitian)
Surat Keaslian Peneltian_211372.pdf

Download (689kB)
[thumbnail of Fulltext_Tesis] Text (Fulltext_Tesis)
Fulltext Tesis_Yan Purwani 211372 MMP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Cover-intisari] Text (Cover-intisari)
cover-intisari_211372.pdf

Download (687kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan_211372.pdf

Download (689kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB I_211372.pdf

Download (687kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II_211372.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (687kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III_211372.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (687kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV_211372.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (687kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V_211372.pdf

Download (687kB)
[thumbnail of Telaah Persetujuan Publikasi] Text (Telaah Persetujuan Publikasi)
2. TELAAH PERSETUJUAN PUBLIKASI ARTIKEL_ Yan Purwani.pdf

Download (103kB)
[thumbnail of Turnitin] Text (Turnitin)
Turitin_Tesis_Yan_Purwani_211272_MMP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of Dafpus-lampiran] Text (Dafpus-lampiran)
Dafpus-Lampiran_211372.pdf

Download (1MB)

Abstract

Produksi tanaman kelapa sawit dipengaruhi oleh faktor lingkungan seperti curah hujan dan juga dipengaruhi oleh faktor tanah yang memegang peranan penting sehingga dilakukan penelitian mengenai pengaruh pemberian janjang kosong terhadap produksi kelapa sawit dalam berbagai sebaran curah hujan di Kalimantan Tengah.
Pada penelitian ini pengumpulan data diwakili oleh 5 blok dengan pemberian aplikasi janjang kosong dan 5 blok tanpa pemberian aplikasi kosong. Beberapa uji yang digunakan untuk regresi linier sederhana antara lain Uji Koefisien Determinasi, Uji t, dan Uji F. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa periode tahun 2023 – 2024 menunjukkan terdapat perbedaan rata-rata antara hasil produksi yang diberikan janjang kosong dibandingkan dengan hasil produksi yang tidak diberikan aplikasi janjang kosong. Berbanding terbalik dengan periode 2019 – 2020; 2020 – 2021; 2021 – 2022 dan 2022 – 2023 yang menghasilkan kesimpulan bahwa tidak terdapat perbedaan rata-rata antara hasil produksi yang diberikan janjang kosong dengan hasil produksi yang tidak diberikan janjang kosong. Curah hujan tidak berpengaruh signifikan terhadap produksi kelapa sawit. Artinya produktivitas yang diperoleh selama periode 2019 hingga 2024 tidak sepenuhnya bergantung pada jumlah curah hujan dan perubahannya.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: 211372
Uncontrolled Keywords: Produksi, janjang kosong, kelapa sawit, curah hujan
Subjects: Program Studi Pascasarjana > Magister Manajemen Perkebunan
Divisions: INSTIPER > Program Studi Pascasarjana > Magister Manajemen Perkebunan
Depositing User: Yan Purwani
Date Deposited: 30 Sep 2024 01:00
Last Modified: 30 Sep 2024 01:00
URI: http://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/1762

Actions (login required)

View Item
View Item