Search for collections on Repository Mahasiswa

PENGARUH JENIS VARIASI PEREKAT PADA BRIKET DARI LIMBAH AMPAS KOPI

Crisdiantoro, Edwin Eka (2023) PENGARUH JENIS VARIASI PEREKAT PADA BRIKET DARI LIMBAH AMPAS KOPI. Skripsi thesis, Institut Peratanian Stiper Yogyakarta.

[thumbnail of Skripsi Fulltext_21141.pdf] Text
Skripsi Fulltext_21141.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Cover sd Intisari_21141.pdf] Text
Cover sd Intisari_21141.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan_21141.pdf] Text
Lembar Pengesahan_21141.pdf

Download (142kB)
[thumbnail of BAB 1_21141.pdf] Text
BAB 1_21141.pdf

Download (599kB)
[thumbnail of BAB 2_21141.pdf] Text
BAB 2_21141.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of BAB 3_21141.pdf] Text
BAB 3_21141.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of BAB 4_21141.pdf] Text
BAB 4_21141.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[thumbnail of BAB 5_21141.pdf] Text
BAB 5_21141.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (199kB)
[thumbnail of BAB 6_21141.pdf] Text
BAB 6_21141.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN_21141.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN_21141.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Formulir telaah dan persetujuan publikasi.pdf] Text
Formulir telaah dan persetujuan publikasi.pdf

Download (444kB)
[thumbnail of Jurnal Penelitian Edwin_21141.pdf] Text
Jurnal Penelitian Edwin_21141.pdf

Download (519kB)
[thumbnail of Hasil Cek Turnitin_21141.pdf] Text
Hasil Cek Turnitin_21141.pdf

Download (2MB)

Abstract

Bahan baku dari energi alternatif untuk menghadapi krisis energi salah satunya ampas kopi. Ampas kopi dapat diubah menjadi briket yang merupakan energi alternatif sebagai solusi dari krisis energi. Briket merupakan bahan bakar padat yang memiliki kandungan karbon, mempunyai nilai kalor yang tinggi dan dapat menyala dalam waktu yang lama. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pemberian jenis perekat dan jumlah perekat sangat berpengaruh terhadap briket dan menentukan jenis perekat yang terbaik didalam membuat briket. Peneliti memilih arpus sebagai perekat dengan beberapa pertimbangan yaitu memiliki bentuk yang kokoh, tidak mudah hancur, jika dalam proses pembakaran yang dihasilkan relatif lama. Penelitian ini merupakan eksperimen dengan menggunakan Rangkain Blok Lengkap yang terdiri dari 2 faktor, dan dilakukan 2 kali pengulangan. Perekat yang digunakan adalah tepung kanji dan arpus. Persentase perekat yang digunakan adalah 12%, 16%, 20%. Parameter uji yang digunakan adalah uji kadar air, kadar zat menguap, kadar abu, kadar karbon terikat, nilai kalor dan laju pembakaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwasannya faktor A dari jenis perekat memberikan pengaruh terhadap uji kadar air, kadar zat menguap, kadar abu, kadar karbon terikat, nilai kalor dan laju pembakaran dan faktor B dari jumlah perekat memberikan pengaruh terhadap uji kadar air, kadar zat menguap, kadar abu, kadar karbon terikat, nilai kalor dan laju pembakaran. Pada uji kadar air, jenis perekat yang terbaik ada pada faktor A2B1 yang terdiri dari perekat arpus dengan jumlah perekat 12% yang memperoleh rerata sebesar 4,72%, pada uji kadar abu jenis perekat yang terbaik ada pada faktor A2B3 yang terdiri dari perekat arpus dangan jumlah perekat 20% yang memperoleh rerata sebesar 4,31%, pada uji nilai kalor yang terbaik ada pada faktor A2B1 yang terdiri dari jenis perekat arpus dengan jumlah persentase perekat 12% yang memperoleh rerata nilai kalor sebesar 6334,03 kal/gr, dan pada uji laju pembakaran yang terbaik ada pada faktor A2B3 yang terdiri dari perekat arpus dangan jumlah perekat 20% yang memperoleh rerata laju pembakaran sebesar 51,83 mg/detik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: 21141; tidak publish jurnal
Uncontrolled Keywords: Ampas Kopi, Briket, perekat, uji proximate, laju pembakaran
Subjects: Fakultas Teknologi Pertanian > Program Studi Teknologi Hasil Pertanian
Divisions: INSTIPER > Fakultas Teknologi Pertanian > Program Studi Teknologi Hasil Pertanian
Depositing User: Magang Instiper
Date Deposited: 08 Oct 2024 04:12
Last Modified: 08 Oct 2024 04:12
URI: http://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/1860

Actions (login required)

View Item
View Item