Search for collections on Repository Mahasiswa

KAJIAN VARIASI PENAMBAHAN GULA DAN LAMA PEMANASAN TERHADAP KARAKTERISTIK MINUMAN SARI BUAH JERUK LEMON (Citrus limon)

Nainggolan, Ivander (2023) KAJIAN VARIASI PENAMBAHAN GULA DAN LAMA PEMANASAN TERHADAP KARAKTERISTIK MINUMAN SARI BUAH JERUK LEMON (Citrus limon). Skripsi thesis, Institut Peratanian Stiper Yogyakarta.

[thumbnail of SKRIPSIFULLTEXT_21208.pdf] Text
SKRIPSIFULLTEXT_21208.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of Cover & abstrak_21208.pdf] Text
Cover & abstrak_21208.pdf

Download (577kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan_21208.pdf] Text
Lembar Pengesahan_21208.pdf

Download (159kB)
[thumbnail of BAB I_21208.pdf] Text
BAB I_21208.pdf

Download (16kB)
[thumbnail of BAB II_21208.pdf] Text
BAB II_21208.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (39kB)
[thumbnail of BAB III_21208.pdf] Text
BAB III_21208.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (197kB)
[thumbnail of BAB IV_21208.pdf] Text
BAB IV_21208.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (505kB)
[thumbnail of BAB V_21208.pdf] Text
BAB V_21208.pdf

Download (7kB)
[thumbnail of Pustaka dan Lampiran_21208.pdf] Text
Pustaka dan Lampiran_21208.pdf

Download (914kB)
[thumbnail of FORMULIR TELAAH DAN PERSETUJUAN PUBLIKASI_21208.pdf] Text
FORMULIR TELAAH DAN PERSETUJUAN PUBLIKASI_21208.pdf

Download (337kB)
[thumbnail of JURNAL_21208.pdf] Text
JURNAL_21208.pdf

Download (393kB)
[thumbnail of HASIL CEK PLAGIASI JURNAL_21208.pdf] Text
HASIL CEK PLAGIASI JURNAL_21208.pdf

Download (2MB)

Abstract

Sari buah adalah salah satu olahan buah menjadi minuman yang pembuatannya melalui pengepresan atau ekstrasi buah kemudian ditambahkan dengan atau tanpa gula, air dan bahan tambah pangan lainnya. Tujuan penelitian yaitu untuk menganalisis pengaruh penambahan variasi gula dan lama waktu pemanasan terhadap karakteristik minuman sari buah lemon. Menggunakan rancangan blok lengkap (RBL) dengan 2 faktor yaitu variasi penambahan gula (A1:42%, A2:46%, A3:50%) dan lama waktu pemanasan (B1:10 menit, B2:15: menit, B3:20 menit) pada minuman sari buah menggunakan 2 kali pengulangan. Parameter uji yang dilakukan yaitu analisis aktivitas antioksidan, total flavonoid, vitamin C, kadar gula total, total padatan terlarut, nilai pH, total warna dan organoleptik yang meliputi warna, rasa, aroma dan tekstur. Hasil penelitian menunjukan faktor penambahan gula berpengaruh terhadap nilai aktivitas antioksidan, kadar total flavonoid, vitamin C, kadar gula total, total padatan terlarut, nilai pH, total perbedaan warna, uji organoleptik rasa, aroma dan warna, tetapi tidak berpengaruh terhadap uji organoleptik tekstur. Faktor lama pemanasan berpengaruh terhadap nilai aktivitas anioksidan, kadar total flavonoid, vitamin C, kadar gula total, total padatan terlarut, nilai pH dan organoleptik (rasa, warna, aroma dan tekstur), tetapi tidak berpengaruh terhadap total perbedaan warna. Berdasarkan rerata tingkat kesukaan tertinggi maka perlakuan A2B3 menjadi perlakuan terbaik dengan hasil aktivitas antioksidan 28,94 %, kadar total flavonoid 5,37 mgQE/g, vitamin C 1,91 mg/100 ml, kadar gula total 50,62 %, total padatan terlarut 60,88 oBrix, total perbedaan warna 34,74 dan nilai pH 2,39.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: 21208; agroforetech
Uncontrolled Keywords: Sari buah, Gula, Waktu pemanasan, Aktivitas antioksidan
Subjects: Fakultas Teknologi Pertanian > Program Studi Teknologi Hasil Pertanian
Divisions: INSTIPER > Fakultas Teknologi Pertanian > Program Studi Teknologi Hasil Pertanian
Depositing User: Magang Instiper
Date Deposited: 08 Oct 2024 04:46
Last Modified: 08 Oct 2024 04:46
URI: http://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/1863

Actions (login required)

View Item
View Item