Search for collections on Repository Mahasiswa

RESPON BIBIT KELAPA SAWIT TERHADAP BERBAGAI MACAM PUPUK ORGANIK PADA JENIS TANAH YANG BERBEDA DI PEMBIBITAN KELAPA SAWIT PRE NURSERY

Alkahfi, T. Syuhada (2023) RESPON BIBIT KELAPA SAWIT TERHADAP BERBAGAI MACAM PUPUK ORGANIK PADA JENIS TANAH YANG BERBEDA DI PEMBIBITAN KELAPA SAWIT PRE NURSERY. Skripsi thesis, Institut Pertanian Stiper Yogyakarta.

[thumbnail of FULLTEXT_20096_compressed.pdf] Text
FULLTEXT_20096_compressed.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of COVER & INTISARI _20096.pdf] Text
COVER & INTISARI _20096.pdf

Download (630kB)
[thumbnail of PENGESAHAN_20096.pdf] Text
PENGESAHAN_20096.pdf

Download (48kB)
[thumbnail of BAB I_20096.pdf] Text
BAB I_20096.pdf

Download (276kB)
[thumbnail of BAB II_20096.pdf] Text
BAB II_20096.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (353kB)
[thumbnail of BAB III_20096.pdf] Text
BAB III_20096.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (346kB)
[thumbnail of BAB IV_20096.pdf] Text
BAB IV_20096.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (325kB)
[thumbnail of BAB V_20096.pdf] Text
BAB V_20096.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (344kB)
[thumbnail of BAB VI_20096.pdf] Text
BAB VI_20096.pdf

Download (270kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN_20096.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN_20096.pdf

Download (368kB)
[thumbnail of FORM TELAAH DAN PERSETUJUAN_20096 (2).pdf] Text
FORM TELAAH DAN PERSETUJUAN_20096 (2).pdf

Download (534kB)
[thumbnail of JOM T.SYUHADA ALKAHFI_20096.pdf] Text
JOM T.SYUHADA ALKAHFI_20096.pdf

Download (121kB)
[thumbnail of TURNITIN JURNAL_20096.pdf] Text
TURNITIN JURNAL_20096.pdf

Download (547kB)

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian yaitu untuk mengetahui perbedaan pengaruh pemberian pupuk organik di jenis tanah yang berbeda dan mengetahui apakah pemberian pupuk organik pada tanah yang mengandung banyak unsur organik (Gambut) akan lebih baik dibandingkan jenis tanah yang lain terhadap pertumbuhan bibit kelapa sawit di pre nursery yang telah dilakukan di KP2 INSTIPER, Maguwoharjo, kecamatan Depok, kabupaten Sleman, Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan metode percobaan rancangan faktorial yang terdiri dari 2 faktor dan disusun dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL). Faktor I adalah macam pupuk organik padat dan cair, pupuk padat yaitu kompos dan pupuk organik cair yaitu pupuk bio slurry cair. Faktor II adalah berbagai macam jenis tanah yaitu tanah Latosol, tanah Regosol dan tanah Gambut. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan sidik ragam jenjang 5%. Perlakuan yang berpengaruh nyata, selanjutnya diuji lanjut dengan DMRT pada jenjang 5%. Pupuk organik berpengaruh nyata terhadap berat segar tajuk, berat kering tajuk, berat kering akar, Panjang akar dan pH tanah. Perlakuan jenis tanah berpengaruh terhadap tinggi tanaman, luas daun, berat segar tajuk, berat kering tajuk, Panjang akar dan pH tanah. Pada kombinasi perlakuan terjadi interaksi yang nyata pada parameter berat segar akar dan volume akar, hasil terbaik pada jenis tanah regosol dan pupuk organik untuk hasil yang terbaik adalah pupuk organik cair.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: 20096; tidak publish jurnal
Uncontrolled Keywords: Kelapa sawit, Pre nursery, Pupuk organik, Macam tanah
Subjects: Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi
Divisions: INSTIPER > Fakultas Pertanian > Program Studi Agroteknologi
Depositing User: Magang Instiper
Date Deposited: 09 Oct 2024 04:45
Last Modified: 09 Oct 2024 04:45
URI: http://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/1903

Actions (login required)

View Item
View Item