Search for collections on Repository Mahasiswa

ESTIMASI CADANGAN KARBON PADA BEBERAPA TINGKATAN UMUR KELAPA SAWIT DI TANAH MINERAL DAN GAMBUT DALAM MENDUKUNG KOMERSIALISASI KARBON DI AREAL KONSERVASI GAMBUT

Jajuli, Asep (2023) ESTIMASI CADANGAN KARBON PADA BEBERAPA TINGKATAN UMUR KELAPA SAWIT DI TANAH MINERAL DAN GAMBUT DALAM MENDUKUNG KOMERSIALISASI KARBON DI AREAL KONSERVASI GAMBUT. Thesis thesis, Institut Pertanian Stiper Yogyakarta.

[thumbnail of FULLTEXT] Text (FULLTEXT)
Tesis lengkap-211384.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of COVER - ABSTRAK] Text (COVER - ABSTRAK)
COVER SD ABSTRAK_211384.pdf

Download (629kB)
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN] Text (LEMBAR PENGESAHAN)
LEMBAR PENGESAHAN_211384.pdf

Download (439kB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB I-211384.pdf

Download (263kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II-211384.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (264kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB III-211384.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (530kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB IV-211384.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (881kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB V_211384.pdf

Download (319kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN] Text (DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN)
DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN_211384.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of JURNAL] Text (JURNAL)
Jurnal Tesis -211384.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of HASIL CEK TURNITIN JURNAL] Text (HASIL CEK TURNITIN JURNAL)
Cek Turnitin JOM -211384.pdf

Download (3MB)

Abstract

Pembangunan perkebunan kelapa sawit tidak serta merta memberikan dampak yang positf, ada juga yang mendiskriminasikan kebun kelapa sawit. Salah satunya menyebabkan pemanasan iklim secara global dengan peningkatan emisi gas rumah kaca. Untuk itu perlu dilakukan penyajian data yang lebih akurat mengenai estimasi cadangan karbon dan estimasi serapan karbondioksida sehingga dapat ditunjukkan kepada semua pemangku kepentingan bahwa pembangunan perkebunan kelapa sawit juga mempunyai fungsi sebagai penyerap emisi karbon yang tinggi, sebagai media untuk melestarikan alam dan lingkungan, dan produksi oksigen (O2). Penyerapan emisi karbondioksida (CO2) ini sangat berguna dalam mengurangi konsentrasi CO2 di udara akibat meningkatnya gas rumah kaca yang menyebabkan terjadinya perubahan iklim di bumi. Untuk mendukung bahwa pembangunan kelapa sawit mempunyai fungsi sebagai penyerap karbondioksida(CO2), maka perlu dilakukan penelitian mengenai estimasi cadangan karbon di areal perkebunan kelapa sawit di tanah gambut dan mineral.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: 211384; Publish di luar
Uncontrolled Keywords: Emisi GRK;Cadangan Karbon;Komersialisasi; Konservasi;Kelapa Sawit
Subjects: Program Studi Pascasarjana > Magister Manajemen Perkebunan
Divisions: INSTIPER > Program Studi Pascasarjana > Magister Manajemen Perkebunan
Depositing User: Unnamed user with email library@instiperjogja.ac.id
Date Deposited: 23 Oct 2024 03:07
Last Modified: 23 Oct 2024 03:07
URI: http://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/2162

Actions (login required)

View Item
View Item