Search for collections on Repository Mahasiswa

UJI KINERJA MESIN PEMIPIL BRONDOLAN DARI TANDAN BUAH SEGAR KELAPA SAWIT TANPA REBUSAN

Ahmad, Kholilludin (2024) UJI KINERJA MESIN PEMIPIL BRONDOLAN DARI TANDAN BUAH SEGAR KELAPA SAWIT TANPA REBUSAN. Skripsi thesis, Institut Pertanian Stiper Yogyakarta.

[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
LEMBAR PENGESAHAN_19217.pdf

Download (168kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB I_19217.pdf

Download (58kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II_19217.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (184kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III_19217.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (69kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV_19217.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (386kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V_19217.pdf

Download (50kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka-Lampiran] Text (Daftar Pustaka-Lampiran)
DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN_19217.pdf

Download (796kB)
[thumbnail of Hasil Cek Turnitin] Text (Hasil Cek Turnitin)
HASIL TURNITIN_19217.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Form Telaah dan Perstujuan Publikasi] Text (Form Telaah dan Perstujuan Publikasi)
FORMULIR TELAAH_19217.pdf

Download (216kB)
[thumbnail of SURAT PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT] Text (SURAT PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT)
surat pernyataan tidak plagiat_19217.pdf

Download (170kB)
[thumbnail of FULLTEXT] Text (FULLTEXT)
Skripsi fulltext_19217.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of COVER-ABSTRAK] Text (COVER-ABSTRAK)
COVER- INTISARI_19217.pdf

Download (371kB)

Abstract

Salah satu parameter keberhasilan yang terdapat di mesin pemipil (Thresher) yaitu diperoleh persentase fruit losses in empty bunch (kehilangan brondolan di janjang kosong) yang seminimal mungkin. Kehilangan brondolan di janjang kosong dapat terjadi selama proses pengolahan tandan buah segar berlangsung. Tujuan penelitian ini adalah Mengetahui kinerja alat pemipil brondolan (Thresher) dan Mengetahui persentase pemipilan TBS restan tanpa proses persebusan. Data yang diperoleh dari penelitian dengan menggunakan mesin pemipih brondolan. Perbedaan persentase yang digunakan menunjukan hasil yang berbeda yaitu restan satu hari faksi 0 menghasilkan 18% dan faksi 1 51%, restan dua hari fraksi 0 menghasilkan 31% dan fraksi 1 menghasilkan 56% sedangkan restan tiga hari dengam fraksi 0 menghasilkan 49% dan fraksi 1 menghasilkan 55%. Sehingga dari ketiga restan yang menunjukan hasil yang maksimal berada pada restan tiga hari.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: 19217
Uncontrolled Keywords: Uji kinerja mesin pemipil brondolan, kelapa sawit
Subjects: Fakultas Teknologi Pertanian > Program Studi Teknik Pertanian
Divisions: INSTIPER > Fakultas Teknologi Pertanian > Program Studi Teknik Pertanian
Depositing User: Kholilludin Ahmad
Date Deposited: 23 Apr 2024 06:16
Last Modified: 23 Apr 2024 06:16
URI: http://eprints.instiperjogja.ac.id/id/eprint/821

Actions (login required)

View Item
View Item